You Now Here »

Upload hosting Menggunakan Web Disk  (Read 1801 times - 57 votes) 

DANNY

G-Plus Author
  • ADMINISTRATOR
  • More Share Forum Topic
  • [MS] kepala suku
  • *
  • DANNY sangat terkenal!DANNY sangat terkenal!DANNY sangat terkenal!DANNY sangat terkenal!DANNY sangat terkenal!DANNY sangat terkenal!
  • Rep Power: 6
  • Join: September 30, 2009
  • Posts: 11,931
  • Poin: 193.934
    • WWW
  • IP member tracker Logged
Upload hosting Menggunakan Web Disk
« on: February 10, 2010, 02:14:37 AM »


           Untuk memindahkan data dari Komputer ke server Hosting (UPLOAD) bisa dilakukan menggunakan cPanel Web Disk hal ini sebagai pengganti UPLOAD menggunakan FTP. Langkah penggunaan Web Disk adalah sebagai berikut:
  • Login ke cPanel
  • Pada halaman utama cPanel, anda akan menemukan bagian " Web Disk " dan klik bagian tersebut
  • Setelah halaman Web Disk terbuka, pilih username yang akan menggunakan Web Disk
  • Setelah itu klik "Click Here" atau "Access Web Disk"
Nantinya anda akan diperintahkan untuk memilih Operating System yang anda gunakan
  • Microsoft
  • Macintosh
  • Linux/BSD
Pilih Operating System tersebut lalu klik "GO" setelah itu anda diharuskan download file kecil agar bisa akses ke Web Disk ini. CATATAN PENTING:
  • Apabila anda memilih menggunakan SSL, nantinya anda akan menemukan Security Warning dan kami sarankan pilih "YES" pada saat anda menemukan Security Warning.
  • Kami sangat menyarankan kepada anda untuk menggunakan fasilitas Web Disk ini pada komputer Rumah atau Laptop yang digunakan/dimiliki oleh anda sendiri.
  • Dan jangan pernah menggunakan Fasilitas Web Disk ini pada komputer yang digunakan oleh banyak orang (Contoh: Warnet atau Lab Komputer) kami tidak bertanggung jawab atas kehilangan data yang disebabkan oleh masalah ini.


View Mobile Web Short URL: